Tidak disangka sebuah gedung berwarna putih di Vilnius - ibukota Lithuania
yang tampak begitu megah cantik tapi saat perang dunia II adalah markas
KGB Uni Soviet, dan menjadi tempat penahanan, penyiksaan sampai
eksekusi banyak pejuang kemerdekaan Lithuania yang tertangkap.
Tahun 2008 sempat kami turun ke basement-nya, mencoba masuk ke
dalam ruang isolasi yg diperuntukkan tahanan baru, disitu tahanan
dijatuhkan mentalnya karena harus duduk sendirian dalam kegelapan
sekian lama.
Ada banyak ruangan penyiksaan, termasuk sebuah ruangan tanpa meja
kursi - tahanan telanjang kaki harus berdiri disana dan lantainya diisi air
sedingin es sampai mendekati lutut, kebayang betapa tersiksanya.
Dibagian belakang gedung ada ruang eksekusi yang menyeramkan.
Trinity juga sempat sampai kegedung itu :
[VideoBlog] Tips jadi backpacker cerdas http://youtu.be/SVRYNu6syug #TNTrtw
pasti banyak haunted ghost bekeliaran Pak kaya di lawang sewu :)
ReplyDeleteBener2 rasa ga enak disitu
ReplyDeleteBener2 rasa ga enak disitu
ReplyDeletehhahahahahha
Deletedi sana hukuman mati nya
di penggal ya pak ?